DHARMASRAYA -Pemerintah Kabupaten Dharmasraya, melalui Dinas Perhubungan memberlakukan pembatasan operasional kendaraan angkutan barang, mulai hari ini, Kamis (21/11/2024) Berdasarkan keterangan tertulis yang diterima Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Dharmasraya, pembatasan tersebut dilaksanakan untuk mengurangi kepadatan lalulintas pada jam-jam sibuk (on peek) di Jalan Lintas Sumatera. Pembatasan tersebut berlaku pada […]
Pemerintahan
Presiden Prabowo Hadiri Peluncuran Global Alliance against Hunger and Poverty di KTT G20 Brasil.
JAKARTA-Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menghadiri peluncuran inisiatif Global Alliance against Hunger and Poverty dalam rangkaian KTT G20 yang berlangsung di Museum of Modern Art (MAM), Rio de Janeiro, Brasil, pada Senin, 18 November 2024. Peluncuran ini dipimpin oleh Presiden Brasil, Luiz Inácio Lula da Silva, yang menyerukan aksi global […]
Presiden Prabowo Dorong Sinergi Ekonomi Dua Négara.Ketika Hadiri Indonesia-Brazil Business Forum.
JAKARTA–Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menghadiri Indonesia-Brazil Business Forum, yang digelar di Copacabana Palace, Rio de Janeiro, Brasil, pada Minggu, 17 November 2024. Forum tersebut mempertemukan para pelaku usaha dari Indonesia dan Brasil untuk membahas peluang kerja sama ekonomi strategis, termasuk di sektor energi, industri, dan kemaritiman. Dalam sambutannya, Presiden […]
Wakil Ketua DPRD Blitar: Penghargaan Ketahanan Pangan Jadi Momentum Peningkatan Sektor Peternakan
.BLITAR – Keberhasilan Kabupaten Blitar yang meraih penghargaan sebagai daerah penghasil telur terbesar di Jawa Timur dalam moment Ketahanan Pangan Surya Awards 2024 mendapat apresiasi tinggi dari DPRD Kabupaten Blitar. Penghargaan yang diserahkan di Dyandra Convention Center, Surabaya, pada Selasa (12/11/2024) ini menjadi bukti nyata atas kontribusi Blitar dalam mendukung […]
Pemerintah Kabupaten Dharmasraya Bersama DPRD Bahas APBD Tahun 2025
DHARMASRAYA – Bupati Dharmasraya, Sutan Riska Tuanku Kerajaan membuka kegiatan Asistensi Rencana Kerja Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (RKS SKPD) pada APBD Kabupaten Dharmasraya tahun anggara 2025, Sabtu (16/11/2024). Acara ini dihadiri oleh Pimpinan dan Anggota DPRD Kabupaten Dharmasraya, Sekda, Adlisman, Staf Ahli Bupati, Asisten, Kepala OPD, Kepala Bagian […]
Akhirnya Erick Thohir Pilih Bos Lion Air Wamildan Tsani Jadi Dirut Garuda
JAKARTA – Menteri BUMN Erick Thohir resmi melakukan perombakan pada PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. Dalam perombakan ini, Irfan Setiaputra dicopot dari Direktur Utama digantikan Wamildan Tsani Panjaitan. Wamildan sebelumnya merupakan Plt CEO Lion Air. “Terima kasih atas kepercayaan untuk saya menjadi Direktur Utama Garuda Indonesia. Selanjutnya saya mengucapkan apresiasi […]
Presiden Prabowo akan Buka Akses Pasar bagi Produk Asal Peru .
JAKARTA: Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto bersama Presiden Republik Peru Dina Boluarte sepakat memperluas kerja sama di bidang kebudayaan dan ekonomi. Presiden Prabowo mengungkapkan, Indonesia akan membuka akses pasar bagi produk-produk asal Peru. Hal ini disampaikan Presiden Prabowo dalam kunjungan resminya ke Peru, Kamis, 14 November 2024. “Kami berharap dapat […]
Kemenag Berencana Bentuk Direktorat Jenderal Pesantren Penanaman karakter di pesantren sangat efektif.
SURABAYA – Kementerian Agama (Kemenag) berencana membentuk Direktorat Jenderal yang khusus menangani Pondok Pesantren. Hal ini disampaikan Menteri Agama Nasaruddin Umar saat menghadiri perayaan Harlah ke-42, Pondok Pesantren Islam Miftachussunnah ll, lstighosah Kebangsaan, dan Peringatan Hari Pahlawan di Masjid Nasional Al-Akbar, Surabaya, Jawa Timur, Kamis (14/11/2024). “Kementerian Agama segera membentuk […]
Sygma Research and Consulting Serahkan Hasil Kajian FGD RM Margono Ke Pemkab Banyumas dan Yayasan
Banyumas : Para Peneliti muda Sygma Research and Consulting (SRC) melakukan roadshow ke sejumlah kota yaitu Jakarta dan Purwokerto (Kab. Banyumas) guna menyerahkan hasil kajian awal berupa transkrip serta analisa data dari proses Focus Grup Discussion (FGD) RM Margono Djoyohadikusumo sebagai bahan dasar untuk digunakan para pihak yang berkompeten […]
Bupati Dharmasraya Sampaikan Nota Penjelasan Terkait Ranperda APBD TA 2025
Bupati Dharmasraya Sampaikan Nota Penjelasan Terkait Ranperda APBD TA 2025 DHARMASRAYA – Pembahasan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Anggaran Pendapat dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Dharmasraya Tahun Anggaran 2025 telah dilaksanakan melalui Rapat Paripurna DPRD. Pembahasan ini dimulai dengan penyampaian Nota Penjelasan Bupati terkait Ranperda APBD yang disampaikan langsung oleh […]