Menaramadinah.com, Sidoarjo – Jurnalis Online Siber Sidoarjo (JOSS) merayakan Hari Ulang Tahun (Harlah) ke-2 dengan aksi sosial yang berdampak nyata. Bertajuk “Bakti Sosial Pengobatan Medis dan Tradisional Gratis,” acara yang digelar di Balai Desa Lambangan, Wonoayu, pada Minggu (30/11/2025). Acara ini sukses menarik antusiasme ratusan warga. Kolaborasi antara JOSS dan […]
Month: November 2025
Kombinasi Senior-Militan Pimpin KAHMI Sidoarjo: Siap Jadi Garda Terdepan Pengawal Pembangunan
Menaramadinah.com, Sidoarjo – Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI) Sidoarjo resmi mengibarkan panji regenerasi usai menggelar Musyawarah Daerah (Musda) II Majelis Daerah (MD) KAHMI Sidoarjo pada Minggu (30/11/2025). Melalui mekanisme Musyawarah Mufakat yang menjunjung tinggi kekeluargaan, Musda menetapkan lima presidium baru untuk memimpin MD KAHMI Sidoarjo periode 2025-2030. Lima tokoh […]
بسم الله *Malu Adalah Bagian Dari Iman*
Prof Mahmud Mustain, Guru Besar Teknik Kelautan ITS Judul artikel ini ada arti persis dari potongan redaksi hadits yang muttafaq alaih, yakni kedua Imam Bukhori dan Imam Muslim meriwayatkan. Teks potongan haditsnya adalah “Al-Ḥayā’ min al-Īmān”, arabnya adalah, *الْحَيَاءُ مِنَ الْإِيمَانِ* _(Muttafaq ‘Alaih – Bukhari 24, Muslim 35)_ Adapun […]
IAI At-Taqwa Bondowoso Gelar Wisuda Bersejarah: 250 Sarjana S1 dan 45 Magister Pertama, Menuju Status Universitas
Bondowoso, 29 November 2025 – Institut Agama Islam (IAI) At-Taqwa Bondowoso sukses menggelar Sidang Terbuka Senat Akademik dalam rangka wisuda di Gedung At-Taqwa Islamic Center (AIC). Acara yang didahului penampilan kesenian Islami ini berlangsung khidmat dan dihadiri ratusan tamu undangan, termasuk wali mahasiswa, tokoh pendidikan dari Bondowoso hingga Jawa Timur, […]
Puisi Teaterikal: Banjir Sumatera, Ketika Hutan Dijarah dan Rakyat Menjadi Korban.
Oleh: Kang Aceng Tea (*). Puisi Teaterikal: Banjir Sumatera, Ketika Hutan Dijarah dan Rakyat Menjadi Korban. Oleh: Kang Aceng Tea (*). Banjir Sumatera bukan sekadar bencana alam, ini adalah bencana ekologis, bahkan kejahatan ekologis yang telah berlangsung bertahun-tahun dan baru sekarang menampakkan wajah aslinya. Coba kita lihat di Jakarta, […]
SELAMAT DATANG NU GARIS LURUS: ALTERNATIF SOLUSI KONFLIK PBNU DI USIA 100 TAHUN BERDIRINYA NU 1926 – 2026
Selamat Datang NU Garis Lurus. Mbah Guru Rifai* Opini tentang akan munculnya kelompok NU Garis Lurus sebagai di tengah ‘gonjang-janjing PBNU’ bukan hal yg mustahil atau sekadar pemikiran ‘gambling’. Fenomena akan hadirnya kekuatan baru itu sejak lama ada dan banter saat pascakepemimpinan PBNU di bawah Prof.K.H. Agiel Siradj. Lagi-lagi persoalannya […]
Adakan Musda Salimah Kota Semarang, Kokohkan Kepemimpinan, Satukan Gerak, Optimalkan kemanfaatan Program
Semarang-menaramadinah.com-Musyawarah Daerah Pimpinan Daerah Persaudaraan Muslimah (PD Salimah) Kota Semarang digelar pada 30 November 2025, dengan mengusung tema “Mengokohkan Kepemimpinan, Menyatukan Gerak, Mengoptimalkan Kemanfaatan Program untuk Perempuan, Anak, dan Keluarga”. Musyawarah ini dihadiri oleh perwakilan Salimah dari setiap kecamatan di Kota Semarang. *Tujuan dan Agenda Musyawarah* Musyawarah ini bertujuan […]
Menggali Makna Banjir
anto narasoma menggali makna banjir, aceh seperti tabung besar yang menampung air mata, pikiran, dan bercak-bercak tsunami dalam sujud terakhir ketika takbir ikhram sedalam perjalanan salatku membesarkan Allahu Allah : banjir hanya melintasi sejarah di antara alfatihah yang sejajar ke pada-Nya lalu, aku menggali unsur air dari basah dan […]
Mengupas Buku “Pengantar METODE DAN TEKNIK PENELITIAN DIALEKTOLOGI”
Buku ini merupakan panduan komprehensif bagi pembaca yang ingin memahami seluk-beluk penelitian variasi bahasa dialek. Dengan bahasa yang mudah dipahami, penulis menguraikan konsep-konsep dasar dialektologi dan memberikan contoh penerapan metode penelitian yang relevan dengan perkembangan linguistik modern. *Kelebihan Buku* Buku ini memiliki beberapa kelebihan, antara lain: – *Panduan komprehensif*: Buku […]
Prof Sri Sumartiningsih Raih Penghargaan International
Ha Noi, Viet Nam-menaramadinah.com. Prof. Sri Sumartiningsih Raih Penghargaan Internasional untuk Kepemimpinan Akademik dan Penelitian di Bidang Pendidikan Jasmani dan Keolahragaan Semarang — Universitas Negeri Semarang (UNNES) patut berbangga atas pencapaian internasional yang diraih oleh Prof. Sri Sumartiningsih, S.Si., M.Kes., Ph.D., AIFO, Dosen Fakultas Ilmu Keolahragaan, yang menerima Outstanding Academic […]










