Oleh : Imam Kusnin Ahmad SH. – Wartawan Senior Jawa Timur. RIBUAN LANGKAH menginjak bumi Madura hingga Jombang bukan sekadar perjalanan fisik, melainkan perwujudan cinta pada sejarah dan spiritualitas yang mengakar dalam diri setiap warga Nahdlatul Ulama (NU). Ketua Umum PBNU KH Yahya Cholil Staquf secara resmi melepas peserta Napak […]
Sejarah
Kisah Perjuangan Keluarga Mandala: Dari Syech Dalem Dayeuhan hingga Syech Ruyyani
Oleh: Diar Mandala Assalamualaikum warahmmatullahi wabarakatuh, Bismillahirrahmanirrahim Alhamdulillah, segala puji bagi Allah SWT yang telah memberikan kita nikmat iman dan Islam, serta mengutus Nabi Muhammad SAW sebagai rahmat bagi seluruh alam. Dengan rahmat dan karunia Allah SWT, penulis, dengan bangga mempersembahkan sejarah leluhurnya yang penuh dengan keagungan dan pengabdian, dengan […]
Peserta Doa Akhir Tahun 2025 dan Pelepasan Ikan Merah Pasopati Cakra Nusantara Bisa Mengunjungi Museum Pendidikan
Surabaya-menaramadinah.com-Persiapan acara Doa Bersama Untuk Akhir Tahun 2025 dan Doa Untuk Kelancaran Usaha, Rejeki serta Buang Sengkolo/ terhindar dari Musibah telah terkondisi dengan baik. “Alhamdulillah semua Persiapan sampun terkondisikan. Segala sesuatunya yang berkaitan dengan acara tersebut telah siap,”ujar KPSA Bagus Mpu Batu Ketua Yayasan Pasopati Cakra Nusantara. Persiapan yang sudah […]
Berwisata Edukasi dan Sejarah Zaman Purba di Museum Tritik
Nganjuk.menaramadinah.com.Tritik merupakan sebuah desa yang berada di kaki Gunung Pandan,termasuk dalam wilayah administrasi Kecamatan Rejoso,Kabupaten Nganjuk,Jawa Timur. Kawasan Hutan Tritik dikenal melimpah dengan temuan fosil purbakala,yaitu penemuan fosil gajah purba jenis Stegodon dan fosil Epiloptobus groeneveldtii. Fosil Stegodon trigonocephalus ditemukan di atas bukit pada lapisan batuan Formasi Kabuh yang telah […]
Tanah Para Raja di Jawa Timur Bukan Wilayah Biasa
Jawa Timur Tanah Para Raja, Pemberontak Dan Penentu Sejarah. Kalau jawa barat dikenal halus, maka jawa timur dikenal kasar dan berani. Sejarah jawa timur memang dibentuk dari konflik, kekuasaan dan keberanian . Berikut ini laporan Ndaru Cemlorot alias Gus Nur : Mari kita ulas fakta unik jawa timur : – […]
Gerbang Kota, Gerbang Persoalan – Ketimpangan Simbol Budaya di Cirebon
Kota Cirebon – menaramadinah.com Lagi-lagi persoalan fasilitas publik di Cirebon menjadi perbincangan hangat. Kali ini bukan semata soal fungsi, melainkan soal makna. Gerbang kota yang baru saja rampung dibangun oleh Pemerintah Kota Cirebon justru memantik kegelisahan kultural. Alih-alih menjadi simbol penyambutan yang merepresentasikan jati diri Cirebon secara utuh, gerbang tersebut […]
Ning Yenny Wahid: Gus Dur Juga Hormati Perempuan.
SURABAYA–Putri Presiden ke-4 RI KH Abdurrahman Wahid (Gus Dur/1999-2001), Zannuba Ariffah Chafsoh (Yenny Wahid), menegaskan bahwa ayahandanya (Gus Dur) bukan hanya istimewa dalam melindungi minoritas dan perbedaan agama, namun Gus Dur juga sosok yang menghormati perempuan. “Banyak kelompok agama lain (non-Muslim) yang merasa terlindungi dengan sikap Bapak yang menghormati perbedaan, […]
Wasiat Sunan Gunung Jati
Cirebon – menaramadinah.com Wasiat utama Sunan Gunung Jati adalah “Ingsun titip tajug lan fakir miskin”, yang berarti “Saya titip masjid/tempat ibadah dan fakir miskin”. Pesan ini menekankan pentingnya menjaga dan memakmurkan tempat ibadah (termasuk pesantren, madrasah, dan majelis taklim), serta membantu fakir miskin dan kelompok lemah lainnya. Selain itu, ia […]
Syekh Junaidi Al Batawi Guru Imam Nawawi Al Bantani Menolak Bersahabat dengan Habib Baalawi
.Syaikh Junaidi Al Betawi asli kelahiran Pekojan anak BETAWI yang dilupakan (mungkin oleh masyarakat BETAWI sendiri). Mengapa demikian? Berikut ini laporan Pemred menaramadinah.com Husnu Mufid : Di Jakarta dulu ada seorang ulama pribumi yang cukup terkenal. Beliau bernama Syekh Junaidi Al Berawi. Tidak mau bekompromi dengan Belanda. Juga tidak mau […]
“Mengenang 40 Hari Nyi Nani Suryani: Istri Tercinta Diar Mandala”
(By : Menara Madinah, Pandeglang – Kontributor) Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh. Dengan penuh kesedihan, kami mengenang 40 hari meninggalnya Nyi Nani Suryani, istri tercinta Diar Mandala. Nyi Nani Suryani lahir pada tanggal 14 Februari 1966, di Priangan, Jawa Barat, dan meninggal pada tanggal 26 Oktober 2025, dalam perjalanan menuju RS Prov. […]










