Bisnis Besi Tua dan Barang Rongsokan Ternyata Tidak MudahTaruhannya Nyawa

 

Tidak disangka bisnis besi tua dan barang rongsokan ternyata sulit dan berbahaya. Persaingan cukup ketat. Bisa bisa nyawa melayang. Benarkan demikian. Berikut ini laporan Husnu Mufid :

menaramadinah.com-Bisnis barang rongsokan ternyata jiga tidak muda. Taruhannya nyawa bisa melayang. Saling bunuh sesama saudara dan suku.

Hal ini dialami Sahar (37) juragan rongsokan di Sidoarjo keturunan Madura. Ia tewas ditembak jarak dekat  hingga tewas dan diketemukan di Fly Over Pasar Larangan Sidoarjo 27 Juni 2022 pukul 20.00 wib.

Kemudian polisi melakukan perburuan dan dalam waktu singkat.  Polisi berhasil menangkap terduga pelaku penembakan terhadap juragan rongsokan bernama Sabar (37), warga Probolinggo yang berdomisili di Desa Tenggulanan Candi Sidoarjo.

Penembak Sahar adalah JO atas suruhan PE yang masih saudara korban dengan imbalan 100 juta. Pistol yang diginakan FN Colt M 1911.

Dia ditangkap di Sokobanah, Kabupaten Sampang, Madura, pada Rabu (29/6/2022) dini hari kemarin tanpa perlawanan. Kini ditahan di Polres Sidoarjo.

Kombes Pol Dirmanto. mengatakan, penangkapan terhadap JO dilakukan tim gabungan dari Subdirektorat pada Ditreskrimum Polda Jatim, Polresta Sidoarjo dan Polres Sampang. Setelah JO diidentifikasi berdasarkan rekaman kamera pengintai (CCTV) yang ada di lokasi penembakan.

Kini masyarakat mulai berfikir ulang. Ternyata bisnis besi tua dan rongsokan tidak semudah yang dibayangkan. Penuh persaingan, ancaman dan tertarungan fisik.