Dr. Shri I Gusti Arya Wedakarna : Tidak Elok Guru Yang Terbatas Penghasilan Diminta Belanja dengan Himbauan

Bali-menaramadinah.com- Tidak Elok Guru yang sudah terbatas pemasukannya tapi diminta untuk berbelanja dengan himbauan.

Jika pasar sepi, silahkan mulat sarira dan instrospeksi diri dan perbaiki pelayanan. Rakyat tidak memerlukan pasar megah, tapi memerlukan tempat yang fungsional.

AWK akan segera turun ke Gianyar dimasa Reses Feb-Maret 2022 ini untuk bertemu dengan para pedagang dan memberikan semangat. pendapat semeton Gianyar ttg fenomena ini 🇲🇨 ( admin)