UKW di Hotel Aston In Mataram NTB

 

NTB-menaramadinah.com-Pelaksanaan Uji Kompetensi Wartawan (UKW) di Hotel Aston In, Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB) berlangsung jelang puncak libur akhir tahun 2021.

Wakil Ketua Dewan Pers Hendri Ch Bangun memantau langsung gelaran UKW yang dilaksakan oleh PWI Provinsi NTB, selama dua hari, (13-14/12/2021).

UKW dalam masa pandemi ini diikuti 37 wartawan, yang terbagi dalam 1 Kelas Utama, 2 Kelas Madya dan 4 Kelas Muda.

Selama dua hari mereka harus menyelesaikan 10 modul, yang semuanya berupa praktik tentang karya jurnalistik dan berbagai aturan hukum serta kode etiknya.

Semoga upaya lahir ini bisa meningkatkan profesionalisme wartawan, sehingga kebebasan dan kemerdekaan pers.

Machmud Suhermono