Surabaya, Menaramadina.com –
Hari Ulang Tahun Persatuan Jurnalis Indonesia (PJI) yang ke 23 dan Uji Kompetensi Wartawan (UKW) diadakan
di Universitas Hang Tuah di Jl.Arif Rahman Hakim Surabaya berjalan dengan sangat sukses kenarin.
Menurut, ketua panitia Pri Sutriono didalam Gedung Graha Samudra Ganesa, oleh tim media SuaraJatimGrup mengatakan, dalam peringatan acara Hari Ulang Tahun. Persatuan Jurnalis Indonesia ke 23 dan Uji Kompetensi Wartawan yang dimeriahkan dengan serangkaian kegiatan, di antaranya: Pra UKW pada Jumat, 10 Desember 2021 di Hotel Zoom, di lanjutkan pada Sabtu, 11 Desember 2021.
Acara tersebut dihadiri oleh Gubernur Jawa Timur yang diwakili oleh Asisten 1 Pemprov Jatim. Dr.Benny Sampirwanto.M.Si. Komandan Kodiklantal yang diwakili Kadispen Kolonel Hadi Suprono dan Pangkoarmada II, yang diwakili oleh Padis, Komandan Lantamal V, yang di Wakili oleh Aspers Kolonel Ari Arya Sriadi.
Hadir juga dari koarmada II, Letkol Eko HS. Dan dari Dinas Perhubungan Jatim, Wiwit Yulianto, Kapenrem 084. Agung PB.
Kajari Tanjung Perak yang diwakili oleh Bp.Putu dan Bp.Eko.
Kapolda Jatim dan Kapolrestabes, yang juga diwakilkan, pengacara, Pengusaha muda dan rekan rekan group Persatuan Jurnalis Indonesia (PJI), khususnya di wilayah JawaTimur.
Beberapa rekanan, pengusaha maupun instansi yang tidak sempat hadir mengirimkan ucapan berupa karangan bunga, seperti PT.Sejahterah Mandiri Jakarta. PT.Sumber Jaya Perkasa an.Roy Tanudjaya. Wirawan Sanjaya dan Mulyadi Husen. Rahmat Deliyanto PJI Jakarta.
BCA KCP Ambengan.
Laksda TNI (Purn) Prof.Dr.Ir. Supartono. M.M. Ciqar. Rektor Universitas Hang Tuah dan jajarannya. Metri Sosial Republik Indonesia, Risma Harini.
Ketua Umum Bara JP.
Kapolda Jatim.
Kapolrestabes Surabaya.
Waka Polda Maluku.
Ketua Umum Pekat Indonesia bersatu. an.Markoni Koto,SH.
Untuk Diklat Wartawan dan Uji Kompetensi Wartawan (UKW) ke-7 dengan penguji dari Lembaga Uji Kompetensi Wartawan Universitas Muhammadiyah Jakarta (LUKW UMJ), diikuti peserta Diklat sejumlah 30 orang dan peserta UKW sebanyak 18 orang yang terbagi menjadi 3 tim.
Juga ada Bantuan Bansos (Bansos) berupa sembako dibagi-bagikan kepada masyarakat yang tidak mampu.
Ketua Umum PJI, Hartanto Boechori dalam sambutannya, mengucapkan terimakasih kepada semua pengurus maupun anggota PJI dari berbagai daerah yang sudah hadir dan mendukung terlaksananya kegiatan hari ini.
“Saya berterimakasih kepada teman-teman anggota PJI yang begitu antusias dan kompak” ujarnya.
Lanjut ketua umum, Hartanto Boechori, terkait Uji Kompetensi Wartawan anggota PJI sampai saat ini, untuk biayanya masih disubsidi oleh Dewan Pengurus Pusat PJI.
Itu semua demi anggota PJI yang berkualitas dan mempunyai kompetensi dibidang jurnalistik.
“Kalau sampai terjadi tindakan kekerasan dalam menjalankan aktifitas jurnalistiknya, DPP PJI akan selalu siap membantu dan membela,” imbuhnya, dalam sambutannya didepan para tamu undangan.
PJI bekerjasama dengan Universitas Hang Tuah dalam pelaksanaan HUT PJI ke 23 dan UKW. Untuk menjalin kerjasama
dalam pelaksanaan Diklat Wartawan dan Uji Kompetensi Wartawan.
Pada akhir acara dilangsungkan dengan pemotongan tumpeng yang dilakukan oleh Ketua Umum PJI Hartanto Boechori yang diserahkan kepada rektor universitas Hang Tuah yang diwakili oleh Profesor Lilik Ekowati didampingi Kepala Lembaga Penjamin mutu Universitas Hang Tuah, Dr.Viv Djanat Prasita. Sebagai simbolis.
Dan tetap dilaksanakan sesuai dengan dan mematuhi protokol kesehatan / Covid-19. Perlu diketahui PJI dalam hal ini dibantu oleh Rektor dan jajarannya, untuk menempati gedung Fakultas ilmu Sosial dan gedung ilmu Politik Universitas Hang Tuah.
Jl.Arif Rahman Hakim no.150. urabaya.
(Mufid)