Rais Aam PBNU Serukan Aparat Menahan Diri dan Turut Berduka Cita Meninggalnya Driver Ojol

JAKARTA– Nahdlatul Ulama (NU) menyerukan kedamaian dan meminta semua pihak, terutama aparat dan petugas di lapangan, untuk senantiasa bersikap sabar, bijaksana, serta mengedepankan dialog dalam menangani aksi demonstrasi. Seruan itu disampaikan Rais Aam Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Miftachul Akhyar. “Kami minta aparat untuk senantiasa sabar dan menahan diri, […]

Hasil Super Ligue 2025-2026. Persik Kediri Libas PSBS Biak 2-1: Abimanyu dan Enrique Ciptakan Gol untuk Macan Putih.

JOGJAKARTA–Persik Kediri sukses mencuri poin penting usai menaklukkan PSBS Biak dengan skor tipis 2-1 dalam lanjutan Liga 1 2025/2026 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Jumat (29/8/2025) sore WIB. Dua tim saling gantian menekan.Meski begitu tidak tercipta gol. Baru pada babak kedua tiga gol terciptam, plus hujan kartu kuning yang menambah panas […]

*Hidup Ideal*

  Prof Mahmud Mustain, Guru Besar Teknik Kelautan ITS Bervariasinya mensikapi hidup ini adalah sesuatu yang wajar, seperti bervariasinya rasa yang dihasilkan oleh lidah manusia ketika mencicipi sepiring sajian olahan masakan. Ada satu ember besar kuah masakan rawon misalnya, dengan tersedia 10 mangkok. Lima mangkok dimintakan untuk mencicipi kepada 5 […]

Sejumlah Seniman Nahdliyin akan Meriahkan “Parede Puisi Kemerdekaan di Ujung Bulan,” yang di Gelar Lesbumi NU Jatim.

SURABAYA–Para penyair nahdliyin nasional dan regional akan tampil dalam ” Parede Puisi Kemerdekaan di Ujung Bulan” yang diselenggarakan oleh Lembaga Seni Budaya Muslimin Indonesia (LESBUMI) PWNU Jawa Timur, pada Minggu, 31 Agustus 2025, pukul 13.00 WIB di Aula KH Bisri Syansuri, PWNU Jawa Timur, Jln Masjid Al-Akbar Timur no 9, […]

Demo di Grahadi Surabaya Aksi Bela Tewasnya Driver Ojol Masih Aman Meski Ada Motor Satpol PP dan Staf Karyawan Terbakar

Jakarta, menaramadinah.com –Akdi demo Jakarta ke depan Grahadi Surabaya tempat tinggal Gubernur Jatim usai Sholat Jumat. 29Agustus 2025 pukul 14. 40 wib-15-30 wib. Aksi demo  dilakukan untuk memprotes kekerasan  tewasnya pengemudi ojek online (ojol) Affan Kurniawan akibat dilindas rantis Brimob di Pejompongan, Jakarta, Kamis (28/9), kemarin. Sekelompok massa yang menggunakan […]

Presiden Prabowo Jamin Kehidupan Keluarga Ojol yang Dilindas Mobil Rantis Brimob.

JAKARTA – Presiden Prabowo Subianto mengucapkan ikut berdukacita atas meninggalnya pengemudi ojek online (ojol) Affan Kurniawan yang meninggal setelah dilindas mobil kendaraan taktis (Rantis) Brimob di Jalan Penjernihan, Pejompongan, Jakarta, pada Kamis (28/8/2025) malam. Presiden mengatakan dirinya terus mengikuti perkembangan aksi demonstrasi yang berujung pada tindakan anarkis oleh aparat. “Saya […]

Warga Sangat Mendukung Polrestabes Surabaya Tangkap dan Tembak Maling Motor Bikin Surabaya Aman

Surabaya-menaramadinah.com-Walikota Surabaya Eri Cahyadi memasuki tahun 2025 menjadikan Kota Pahlawan sebagai Kota Yang Yaman, indah dan aman. Untuk menjadikan kota yang Aman dari Curanmor mendapat dukungan dari  Polrestabes Surabaya dengan menangkap 49 pelaku Curanmor di Juli hingga Agustus 2025. Hal tersebut menjadikan kota Surabaya semakin aman dari Curanmor yang dilakukan […]

Tiga Siswa SMPN 3 Sindang Perkuat Tim GSI SMP Kabupaten Indramayu di Tingkat Propinsi di Bogor

  Indramayu, 29 Agustus 2025 – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh SMPN 3 Sindang. Tiga siswanya berhasil terpilih untuk memperkuat Tim Gala Siswa Indonesia (GSI) SMP Kabupaten Indramayu yang akan berlaga di tingkat Provinsi Jawa Barat, di Bogor pada September 2025 mendatang. Mereka adalah Kasano, William Abie Herman, dan Rezky […]