Kemitraan Usaha Menjadi Trend Di Saat Ini.

Oleh : Moch Agus Slamet, SE, MM Wapemred menaramadinah.com.

 

Aset kepemilikan rumah akan bisa berpeluang mendatangkan rezeki tambahan.Hal ini di sampaikan penulis ketika menemui mitra sejawatnya di saat bersama sama membangun dan membesarkan Dewan koperasi daerah di era tahun 2004.

Keterkejutannya tidak dapat di bendung ketika mendapati rumah besar yang dulu terkesan kurang terawat,sekarang bisa di sulap menjadi sebuah cafe yang secara kasat mata perubahannya sangat menyolok di banding dengan kondisi sebelumnya.

Selidik punya selidik ternyata model kemitraan yang ternyata di terapkan olehnya, dengan sistem aset tanah dan bangunan sudah ada,tinggal membuat komitmen dengan pemilik modal untuk mempercantik tampak depan bangunan plus penataan manajemennya.

Selain kondisi bangunan menjadi sedap di pandang,faktor penyerapan tenaga kerja juga terjadi adanya.

Kebijaksanaan rapat rapat dari instansi dan dinas yang akhir akhir ini banyak menggunakan tempat di luar lingkungan kantor ,juga menjadi salah satu peluang baru bagi pelaku usaha cafe untuk bisa di garap .

Ukil,ulet dan pandai membaca peluang ternyata bisa mendatangkan pundi pundi keuangan tambahan.Bagaimana tanggapan anda.?