Tidak Memiliki dan Dimiliki Selain Allah SWTS

TIDAK MEMILIKI DAN DI MILIKI SELAIN ALLAH
*******************************
Seorang santri Jamaah MPTT dari Aceh bertanya mll telp ttg IHLAS

O Santri kau bertanya ttg sesuatu yg bukan termasuk ilmu juga bukan amal tp HAL

Kl ilmu bisa di jelasakan cukup dg kata, dan amal bisa di contohkan dg perbuatan

Adapun HAL hanya bisa isyaratkan

Baiklah…

Ihlas itu ialah hanya mencari muka Allah(li wajhillah)

Sebagaimana sikap Rasulullah saw ketika di hina bahkan di lempari kotoran di thoif.

Beliau menerimanya dg kata2 yg sangat mengharukan sambil tangan kiri beliau menutupi wajah beliau yg agung dan tangan kanan menengadah ke langit.

Kata beliau

” Ya Allah asal engkau tdk murka kepadaku, aku tak perduli apa yg mereka ucapkan dan lakukan….”

Ketika Malaikat Jabal Marah dan meminta izin Rosulullah u membalik bumiThoif, beliau menolak dan bahkan berdoa

“Ya Allah Ampunilah hamba dan mereka,karna sesungguhnya mereka kaum yg tdk mengerti.

Coba bayangkan !

Padahal Rosulullah saw adalah seorang bangsawan yg paling terhormat yg berasal dari bani Abdul mutholib dari Bani Hasyim yg menjadi inti dan pemmipin dari Suku Qurais.

(hening… dan tiba2 santri itu berderai airmata,terdengar sesenggukan)

O santri karna itu jika kau di cela atau bahkan di hina oleh orang 2 bodoh sebagaimana yg tlh kau ceritakan,

Maka periksalah dirimu menurut pandangan Allah semata.

Jika keyakinanmu, ucapanmu dan perbuaatanmu tdk ada yg menyalahi alqur’an dan sunnah, maka cukup puaslah,

Ketahuilah..
ketidak puasan dirimu hanya menurut pandangan Allah semata, menunjukkan kau masih MENDUA dan mencari MUKA yg lain selain wajahNYA

Dan yg demikian itu akan mendatangkan balak lbh besar dan lbh sakit ketimbang rasa sakit yg di akibatkan oleh celaan dan hinaan orang.

O Santri
Sesungguhnyalah….
Jika banyak orang yg mencelamu, menghinamu bahkan mengucilkamu, itu semua oleh Allah adalah agar kamu putus harapan dari manusia, dan lepaslah kemelekatanmu pada dunia lalu di tariklah dirimu ke maqom KEDEKATAN dan KEMESRAAN hanya dgNYA.

Yang demikian itu adalah justru ANUGERAH yg teramat sangat besar sehingga jadilah dirimu

HAMBA YG TDK MEMILIKI DAN DI MILIKI SELAIN ALLAH.