Jejak Jejak Masjid Tua Pring Tutul Desa Kalisabuk Kesugihan Cilacap

Jejek jejak Masjid Tua Pring tutul desa Kalisabuk Kesugihan Cilacap.

Masjid tua Pring tutul Kalisabuk Kesugihan Cilacap Jawa tengah? Jawabannya adalah Masjid Mbah Kyai Ahmad Yunus. Masjid ini diyakini sebagai masjid tua di Cilacap saat ini.

Dalam prasasti yang tertempel di salah satu bagian masjid, tertulis bangunan masjid ini dibangun pada tahun 1923 Masehi oleh seorang Kyai Mbah Ahmad Yunus.

Di Pring tutul desa Kalisabuk yang berada di tengah-tengah perkampungan inilah, Mbah Kyai Ahmad Yunus memilih untuk singgah dan menetap. Karena semua masyarakat sudah memeluk agama Islam, maka di tempat itu juga didirikan masjid yang dipakai untuk salat jemaah. Di depan masjid ini pun didirikan pondok pesantren saat itu.

“Di masjid ini masih menyimpan benda peninggalan yang masih asli yaitu sebuah Bedug dengan diameter 1 meter dan sebuah mimbar yang masih tersimpan”.
[14/6 21:38] Totok Budi: Jejek jejak Masjid Tua Pring tutul desa Kalisabuk Kesugihan Cilacap.

Masjid tua Pring tutul Kalisabuk Kesugihan Cilacap Jawa tengah? Jawabannya adalah Masjid Mbah Kyai Ahmad Yunus. Masjid ini diyakini sebagai masjid tua di Cilacap saat ini.

Dalam prasasti yang tertempel di salah satu bagian masjid, tertulis bangunan masjid ini dibangun pada tahun 1923 Masehi oleh seorang Kyai Mbah Ahmad Yunus.

Di Pring tutul desa Kalisabuk yang berada di tengah-tengah perkampungan inilah, Mbah Kyai Ahmad Yunus memilih untuk singgah dan menetap. Karena semua masyarakat sudah memeluk agama Islam, maka di tempat itu juga didirikan masjid yang dipakai untuk salat jemaah. Di depan masjid ini pun didirikan pondok pesantren saat itu.

“Di masjid ini masih menyimpan benda peninggalan yang masih asli yaitu sebuah Bedug dengan diameter 1 meter dan sebuah mimbar yang masih tersimpan”.

Totok Budiantoro

Koresponden MM.com