Penutupan Kegiatan TMMD Ke-117 TA 2023,TNI Bekerja Untuk Negeri

 

Jember-Penutupan Kegiatan TNI Menungal Membangun Desa (TMMD) Turut Hadir Bupati Jember Ir.H.Hendy Siswanto ST,IPU beserta Jajaran Forkopimda dan Peserta Undangan upacara dari Berbagai Instansi,Lembaga sekolah,ormas juga Terlihat Pelajar Pasukan Paskibraka Kamis 10/08/2023 di Alun-alun Jember.

Penutupan Kegiatan TMMD Ke-117 TA 2023 Danrem 083/BDJ Malang,Kolonel Inf.Muhammad Imam Gogor Agnie Aditya,Mengungkapkan dalam Kegiatan bahwa TMMD Ke-117 ditempatkan di Kabupaten Jember Bertempat di Desa Kungklung.Dampak Dari TMMD bersinergi dan berguna bagi desa yang Lainnya.TMMD Yang Bersinergi antara TNI dan Warga Masyarakat bisa memunculkan satu kekuatan yaitu “Totong Royong” Tegas Danrem 083/BDJ Malang.

“Selanjutnya,Pemkab Jember Khususnya Desa Klungkung Wajib Merawatnya Yang bertepatan Kegiatan TMMD Ke-117.Program TMMD ini Masih sangat di butuhkan dikarenakan Wilayah di Indonesia sebagian Besar Pedesaan.

TNI Bekerja Untuk Negeri Juga TNI Berbersinergi dengan Masyarakat dalam rangka mensejahterakan Warga dan memantapkan kemanunggalan rakyat guna menyiapkan Ruang,alat dan kondisi juang untuk menjaga Kedaulatan Negara.TNI Bersama Rakyat Menjaga Negeri Aman dan Sentosa “NKRI Harga Mati”

Sementara itu,Bupati Jember Hendy Siswanto menyampaikan Pesan agar kegiatan TMMD dapat Mengembangkan Desa yang Masik berkembang bisa naik kelevel menjadi Desa Maju

Lebih lanjutnya Dalam rangkaian Penutupan acara kegiatan TMMD Ke-117,Bupati Jember Hendy Siswanto Memberikan Sertifikat Penghargaan atas Kometmen Kepada Dandim 0824/Jember Letkol.Inf.Rahmat Cahyo Dinarso Serta Kepala Desa Klungkung Abdul Ghofur.Tris