Netralitas Perguruan Tinggi Di Pertaruhkan.

Oleh : Moch Agus Slamet, SE, MM Wapemred menaramadinah.com.

Keberadaan perguruan tinggi mulai mendapat tempat .Hal ini di sampaikan penulis terkait langkah pengabdian perguruan tinggi di masyarakat,sekarang ini tidak hanya sebatas dalam wadah kuliah kerja nyata/ KKN dan magang saja.

Dengan mulai di liriknya dunia kampus sebagai tempat untuk menggodok intelektual baru dan cenderung kenetralannya masih sangat di pandang betul oleh masyarakat, menjadikan peguruan tinggi mendapatkan peran dan kepercayaan baru dari masyarakat juga pemerintah terkait sebagai tim seleksi penerimaan perangkat desa sampai pada level lelang jabatan.

Kenetralan dan gudang intelektual handal yang melekat dalam institusi kampus jangan sampai ternodai dengan tidak obyektifnya dalam memberi penilaian ketika menjalankan tugas sebagai tim penguji.Jangan sampai terjadi juga skor penilaian bisa di kompromikan demi pesanan.

Keobyektifan tim dalam penilaianpun juga jangan sampai ternodai dengan tidak di indahkannya skor penilaian oleh pemakai.Bagaimana tanggapan anda.?